Perkiraan Pemain Arema Cronus v Persegres

Jumat, 27 Mei 2016 – 09:04 WIB
Pemain Arema Cronus sedang latihan. Foto: Radar Bali/dok.JPNN.com

jpnn.com - MALANG – Sore nanti (27/5) Persegres Gresik United menghadapi Arema Cronus di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, dalam ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. 

Pelatih Persegres Liestiadi mengatakan bahwa kedatangannya dan anak asuhnya ke Malang bukan untuk liburan dan bermain-main. Pelatih 47 tahun tersebut mengatakan bahwa ia telah menyiapkan skuadnya dengan maksimal.

BACA JUGA: Pelatih Arema Cronus Yakin Persegres Main Bertahan

“Kami serius ingin mencuri poin, kami sudah berlatih keras untuk mengahadapi laga melawan Arema,” tutur Liestiadi.

Namun menurut pelatih kelahiran Medan tersebut, target untuk mencuri poin di Stadion Kanjuruhan, Malang tentu tidak akan mudah. Karena Arema skuat yang luar biasa.

BACA JUGA: Fachri Ogah jadi Pelatih Timnas, Lima Orang Penentu Hari Ini Kumpul

“Persiapan Arema di atas kita, materi pemain mereka juga lebih bagus dari kita. Namun kita juga tetap optimis bisa curi poin,” Ujar pelatih yang pernah menukangi PSM Makassar tersebut. (adk/rah/sam/jpnn)

Perkiraan Line Up

BACA JUGA: Komdis Hati-hati Buat Keputusan Terkait Insiden Gresik

Arema Cronus (4-3-3)

Kiper : 1. Kurnia Meiga (GK), 

Bek : 4. Syaiful Indra Cahya, 16.Goran Ganchev, 23.Hamka Hamzah, 87. Johan Alfarizi, 

Tengah : 94.Ferry Aman Saragih, 8.Raphael Maitimo, Ahmad Nufiandani, 22. Srdan Lopicic, 11. Esteban Vizcarra

Depan : 9. Gustavo Giron.

Cadangan : 21. I Made Wardana (GK), 6.Ryuji Utomo, 31. Muhammad Junda Irawan, 7. Benny Wahyudi, 77. Juan Revi, 14. Arif Suyono, 15.Sunarto.

Pelatih : Milomir Seslija

Persegres Gresik United (4-5-1)

Kiper : 86. Sandy Firmansyah (GK),

Bek   : 4. F.X. Yanuar, 29. Ambrizal, 81.Supriyono, 26.Muhammad Kamri

Tengah : 15. Daniel Junaedi, 10.Oh Inkyun, 27. Ghozali Muharram Siregar, 9.Yusuf Effendi, 19. Eduardo Maciel 

Depan : 99.Patrick Roberto Daniel Da Silva

Cadangan : 88.Satria Tama (GK), 50. Reza Mustofa, 5. Muhammad Rifqi, 42. Riyandi Ramadhana, 77.Hendri Satriadi, 87. Suhaeri Daud, 24.Stevanus Bungaran

Pelatih : Liestiadi

 

BACA ARTIKEL LAINNYA... Persipura Janji All Out di Derby Papua


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler