JAKARTA - Timnas U-23 terus mematangkan diriSetelah menjalani serangkaian ujicoba selama puasa, setelah lebaran Yongky Aribowo dkk kembali digenjot dengan sederet ujicoba
BACA JUGA: Dejan Latih Macan Kemayoran
Setelah digenjot latihan fisik dan teknik selama empat hari terakhir di Stadion Maguwoharjo Sleman, sore nanti tim yang selama puasa menjalani pemusatan latihan di Batu Malang itu akan berujicoba melawan Persiba Bantul di Stadion Sultan Agung Bantul
BACA JUGA: Tersangkut Mafia, Balotelli Dipanggil Pengadilan
Putro, asisten pelatih timnas U-23 saat dihubunghi tadi malam.Widodo menyatakan jika saat ini skuad timnas U-23 masih harus terus ditingkatkan kualitasnya
BACA JUGA: Arema Belum Juga Tunjuk pelatih
Setelah berujitanding melawan Persiba Bantul, Minggu lusa (11/9), skuad timnas U-23 akan terbang ke Hongkong untuk melakoni empat kali ujicoba di negeri bekas jajahan Inggris ituDiantara lawan yang akan dihadapi adalah timnas U-23 HongkongTimnas U-23 akan berada di HOngkong hingga 22 September
Widodo mengungkapkan, sekembalinya dari Hongkong kemungkinan tim pelatih akan kembali melakukan pencoretan beberapa pemainSebelumnya, menjelang lebaran lalu timnas U-23 sudah memulangkan empat pemain yang dianggap kalah bersaing
Saat ini masih ada 26 pemain yang tergabung dalam skuad U-23Selain itu ada tambahan tiga pemain yang sebelumnya memperkuat timnas senior di kualifikasi Piala Dunia 2014Yaitu Ifran Bachdim, OKto Maniani, dan Ferdinand Sinaga"Tapi untuk pemain yang sebelumnya meperkuat timnas senior kemungkinan tidak kita bawa bawa ke HongkongBiar mereka berisirahat setelah berlatih keras bersama timnas senior," ungkap Widodo
Pada Oktober mendatang timnas U-23 disiapkan turun di ajang Piala AFF U-23 dan dilanjutkan tampil di SEA Games 2011 pada NovemberDi SEA Games Yongky Aribowo ditargetkan meraih medali emas(ali)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Djohar: Tidak Ada Perombakan Pemain
Redaktur : Tim Redaksi