jpnn.com - SETELAH era Kurniawan Dwi Julianto (Indonesia), Kiatisuk Senamuang (Thailand), dan Le Huyn Duc (Vietnam) berakhir.
Kini, Boaz Solossa (Indonesia), Teerasil Dangda (Thailand), dan Le Cong Vinh (Vietnam) adalah generasi tukang gedor hebat berikutnya dari Asia Tenggara.
BACA JUGA: Ini Penjelasan Aremania Soal Stadion Sepi Penonton
Dari ketiganya, baru Cong Vinh yang telah menyatakan pensiun dari timnas yang pernah juara Piala AFF.
Tinggal Boaz dan Dangda yang akan berebut gelar perdana di final tahun ini. (apu/ttg/ray/jpnn)
BACA JUGA: Ibnu Pilih Fokus Daripada Pikirkan Silly Season
Boaz Solossa
BACA JUGA: Chicago Bulls Hentikan Rekor Hebat San Antonio Spurs
Timnas: Indonesia
Usia: 30 tahun
Partisipasi AFF Pertama: 2004
Statistik Gol dan Pencapaian:
2004: Gol: 4
Pencapaian: Runner-up
2014: Gol: 0
Pencapaian: Fase Grup
2016: Gol: 3
Pencapaian: ?
Teerasil Dangda
Timnas: Thailand
Usia: 28 tahun
Partisipasi AFF Pertama: 2008
Statistik Gol dan Pencapaian:
2008: Gol: 4
Pencapaian: Runner-up
2012: Gol: 5
Pencapaian: Runner-up
2016: Gol: 5
Pencapaian: ?
Le Cong Vinh
Timnas: Vietnam
Usia: 30 tahun
Partisipasi AFF Pertama: 2004
Statistik Gol dan Pencapaian:
2004: Gol: 4
Pencapaian: Fase Grup
2007: Gol: 3
Pencapaian: Semifinal
2008: Gol: 2
Pencapaian: Juara
2014: Gol: 4
Pencapaian: Semifinal
2016: Gol: 2
Pencapaian: Semifinal
Top Scorer AFF 2016
Teerasil Dangda (Thailand): 5 gol
Boaz Solossa (Indonesia): 3 gol
BACA ARTIKEL LAINNYA... Aji Santoso Klaim Diincar Tiga Klub
Redaktur : Tim Redaksi