Waspadai Risiko Hamil di Atas 35 Tahun

Minggu, 27 Mei 2018 – 08:57 WIB
Donita memamerkan perut buncitnya di Instagram.

jpnn.com, JAKARTA - Perempuan berusia 20 sampai 35 tahun dianggap ideal untuk hamil.

Hal ini karena pada usia tersebut, perempuan lebih siap secara psikologis untuk menjadi seorang ibu.

BACA JUGA: Perut Terlihat Buncit, Jennifer Dunn Hamil?

Tubuh perempuan pada rentan usia tersebut juga dalam kondisi prima untuk menjadi tempat janin bertumbuh.

Namun, karena berbagai alasan tak sedikit wanita yang lebih memilih untuk hamil saat usianya sudah di atas 35 tahun.

BACA JUGA: Hamil 8 Bulan, Lestiana Terpental ke Aspal

Untuk itu, Anda harus berhati-hati dan berpikir dua kali karena kehamilan di atas 35 tahun rentan dengan masalah berikut.

1. Peluang hamil lebih rendah.

BACA JUGA: Perusahaan Jepang Ancam Pecat Karyawan Hamil sebelum Umur 35

2. Hipertensi dan preeklamsia.

3. Diabetes gestasional.

4. Kecacatan janin

(mg7/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... So Sweet, Cara Justin Timberlake Bahagiakan Fans Hamil


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Tag
hamil  

Terpopuler