SURABAYA - Menang mutlak menjadi bidikan Persebaya saat menjamu Semen Padang, Minggu (11/12) lusa di Gelora 10 Nopember Kemenangan ini akan mengganti poin yang hilang saat melawat ke kandang Persiraja Banda Aceh, Kamis lalu (1/12) dalam kompetisi Indonesia Premier League (IPL) 2011-2012
BACA JUGA: Persipura Mania Ngeluruk Kantor PSSI
Saat itu Arek-arek takluk 1-2.Persiapan tim Persebaya untuk menjamu Semen Padang sudah maksimal
BACA JUGA: PSMS Terobos Papan Atas
Barisan pelatih Persebaya memang memastikan Andik untuk turun pada laga kontra Semen Padang
BACA JUGA: Garuda Jadi Korban Dualisme
"Andik baru pulang dari pertandingan yang cukup panjangWajar jika kondisisnya belum pulih benar," kata DivaldoYa, seusai membela Persebaya di Liga Primer Indonesia (LPI) Andik nyaris tak beristirahatDia mengikuti serangkaian seleksi tim nasional (timnas) SEA Games XXVI/2011 sejak OktoberTimnas U-23 pun mulus ke final pada 21 November laluTak langsung pulang Andik terpilih bergabung dengan Indonesia Selection kontra LA Galaxi pada 30 November lalu
Apalagi, Andik sempat sakit karena mabok durianDia malah sampai harus periksa ke rumah sakitUntungnya sehari kemudian kondisinya sudah membaikMalah Andik sudah mengikuti latihan pagi bersama Persebaya dan berlanjut fitness sendiri Rabu laluKemarin dia juga sudah berlatih dua kali sesuai jadwal
"Kehadiran Andik pasti dinantikan, tapi saya tak bisa memaksakan," kata DivaldoNamun Divaldo memberikan jaminan kepada Andik untuk masuk dalam line up"Kami akan terus memantau perkembangan fisik dia," kata pelatih asal Portugal tersebut
Selain memastikan tampilnya Andik, Divaldo juga menginformasikan bahwa pemain gaek Alexandre da Silva Mariano atau lebih dikenal dengan Amaral sudah mengantongi ITC (International Transfer Certificate)Kepastian itu membuat kekuatan Persebaya kian kompletSebelumnya dua amunisi asing Mario Karlovic dan Andrew Barisic lebih dulu mendapatkan ITCTinggal Otavio Dutra yang masih harus bersabar
"Persoalan pemain selesai satu demi satu," kata DivaldoMudah-mudahan, lanjut dia, Persebaya bisa tampul full team saat menjamu Semen Padang nanti(vem/ko)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Patung Buat Tiga Legenda
Redaktur : Tim Redaksi