Keyakinan tersebut, kata putri Gus Dur itu, didasarkan atas komitmen yang diberikan oleh kader-kader NU yang tersebar di seluruh pelosok tanah air
BACA JUGA: PDIP Bergegas Daftarkan Diri ke Kemenkumham
"Dengan keyakinan itu pula maka Jumat (29/4) lalu, Partai Kedaulatan Bangsa Indonesia secara resmi telah didaftarkan pada Kementerian Hukum dan Ham,' ungkapnya.Yenny menambahkan, dia bersama sejumlah pendiri PKBI juga akan melangsungkan deklarasi partainya pada Jumat (20/5) mendatang
Menurut Yenny, keberadaan PKBI di panggung politik nasional sekaligus jawaban atas kecemasan jutaan kader NU terhadap posisi PKB Muhaimin yang semakin kehilangan elektabilitas
BACA JUGA: PKB Perkuat Dukungan NU
“Jika pada pemilu 1999 dan 2004 saat PKB dipimpinan Gus Dur memperoleh suara 12 persen lebihDeklarasi rencananya akan dilakukan oleh Hajjah Shinta Nuriyah Abdurrahman Wahid, KH Hasyim Muzadi, KH Abdul Jalil Sidogiri (Pasuruan), Gus Yusuf Khudori (Magelang), KH Sanusi Baco (Makassar), KH Jamal (Lampung), KH Ahmad Badgja, KH Turmudzi Badrudin (NTB).
Selain Yenny, di PKBI juga terdapat nama KH Ahmad Syahid (Ketua Umum Dewan Syuro) dan Imron Rosyadi Hamid (Sekjen).(fas/jpnn)
BACA JUGA: Tak Ikut Tren Gabung Partai, PDS Siap Daftar Verifikasi
BACA ARTIKEL LAINNYA... Mandi Peluh Bersama Buruh
Redaktur : Tim Redaksi