10 Jenis Makanan dan Minuman ini Sebabkan Gigi Kuning
Minuman bersoda memiliki tingkat keasaman yang tinggi, yaitu 2,52. Zat asam, pewarna buatan, dan komponen pemanis buatan dalam minuman ini dapat melemahkan enamel gigi.
Akhirnya, dapat menyebabkan karies gigi atau gigi berlubang. Enamel gigi yang lunak juga rentan disusupi noda, sehingga gigi akan lebih mudah berubah warna.
6. Buah Beet
Buah beet mengandung vitamin dan mineral yang memiliki manfaat untuk kesehatan. Namun, warna yang terdapat pada buah ini sangat kuat untuk menodai gigi, terlebih dalam bentuk jus.
Pastikan untuk menyikat gigi dalam waktu satu jam setelah mengonsumsinya. Sehingga, noda tidak punya waktu untuk terbentuk.
7. Kari
Ini adalah salah satu masakan lezat khas India dan terkenal dengan warnanya yang kuning. Dengan intensitas warna yang kuat, tidak heran bila makan banyak kari bisa menyebabkan noda menempel di gigi.
8. Saus Tomat