Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

10 Kampung di Kabupaten Bogor Dilanda Bencana Alam

Senin, 19 Juni 2023 – 22:34 WIB
10 Kampung di Kabupaten Bogor Dilanda Bencana Alam - JPNN.COM
Bangunan rusak akibat angin kencang di Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (19/6/2023). (ANTARA/HO-BPBD Kabupaten Bogor)

Iwan mengaku sudah menginstruksikan BPBD dan Dinas Damkar untuk segera melakukan penanganan dan pendataan sejumlah kerusakan akibat bencana.

"Saya sudah instruksikan BPBD dan Damkar bergerak cepat melakukan penanganan dan pendataan kerusakan-kerusakan yang terjadi," ujarnya.

Menurutnya, pendataan tersebut penting untuk mengambil langkah penanganan yang tepat dan bantuan yang perlu diberikan.

"Tetap hati-hati, warga. Semoga kita semua selalu diberi keselamatan," kata Iwan. (antara/jpnn)


Hujan deras yang terjadi seharian pada Senin menyebabkan bencana alam di sepuluh kampung di Kabupaten Bogor.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News