10 Oknum Polisi Merusak Citra Polri, Parah Banget
Selasa, 17 Maret 2020 – 07:30 WIB
“Namun, dikotori dan dirusak oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab," kata Rudy, Senin (9/3).
Rudy berharap pemecatan itu bisa menjadi bahwan introspeksi dan evaluasi bagi seluruh anggota jajaran Polda Jabar.
Dia menambahkan, menjadi anggota Polri merupakan suatu kehormatan dan kemuliaan yang diraih tidak dengan mudah.
“Diharapkan setiap anggota menyadari untuk tidak melakukan tindakan indispliner, tindak pidana, maupun melanggar kode etik Polri," kata Rudy. (ant)