11 Ditangkap Terkait Pembunuhan Pria Gay
Jumat, 25 November 2016 – 07:45 WIB
Berita sebelumnya, pemilik salon Isop tewas secara mengenaskan pada 15 November 2016 lalu di dalam kamar dengan keadaan sudah membusuk.
Mulut tersumpal kain dan kaki terikat kabel di kawasan Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung. Barang-barang milik korban pun lenyap diambil pelaku. (yul/fik/dil/jpnn)