12 Pelaku Sindikat Penembakan Bos Pelayaran Diringkus, Ada Wanita, Ini Perannya
Senin, 24 Agustus 2020 – 17:04 WIB
Pelaku penembakan tersebut diketahui berjumlah dua orang. Satu pelaku bertugas sebagai eksekutor, dan pelaku lainnya menunggu sepeda motor yang tidak jauh dari lokasi.
Kejadian penembakan tersebut juga terekam CCTV sekitar lokasi dan menjadi viral di media sosial. (antara/jpnn)