12 Wanita Muda Asal Melbourne Berusaha Gabung ke ISIS
Jumat, 29 Mei 2015 – 09:00 WIB
Linford mengatakan di antara wanita muda tersebut ada yang menghubungi pihak keluarganya melalui media sosial mengenai keberadaan mereka di daerah konflik.
"Kami menduga jumlahnya bahkan lebih dari 12 wanita muda," ujarnya.