2 Film Pendek Tanah Air akan Hadir di Balinale 2023
Sabtu, 20 Mei 2023 – 00:20 WIB
Ada pula drama kriminal karya Philip Yung (Hong Kong) berjudul Where the Wind Blows dan Sisu, film yang disutradarai Jalmari Helander.
Di samping itu, dua karya Tanah Air juga akan turut meramaikan festival. Di antaranya yakni film pendek dari Yuda Kurniawan berjudul The Tone Wheels dan Azalia Muchransyah lewat film Lolitha.
Untuk menikmati film, ada pilihan pembelian tiket festival selama empat hari melalui situs Townscript. Tiket early bird tersedia hingga 24 Mei 2023.
Untuk informasi detail terkait judul film dan jadwal tayang, kunjungi situs festival di www.balinale.com. (mcr31/jpnn)