200 Ribu Milenial Dibidik Punya Talenta Digital Lewat Program DTS, Berminat?
Rabu, 18 Mei 2022 – 14:44 WIB
"Kami harapkan bahwa para milenial Indonesia mengambil bagian secara aktif, program ini gratis," ujar mantan legislator itu.
Johnny menjelaskan alumni dari program tersebut seluruhnya terdata lengkap dan tersedia di aplikasi yang memungkinkan alumni terhubung dengan pencari kerja, yaitu Simonas.
"Ketika dibutuhkan industri atau dunia kerja akan mudah mendapatkan pekerjaan,” tandas dia. (mcr9/jpnn)