2015, KKP Sebatas Pencegahan, Kesejahteraan Nelayan Belum Tersentuh
Senin, 28 Desember 2015 – 02:00 WIB
Rofi berpendapat bergeraknya industri pengolahan ikan nasional dipastikan akan menyerap tenaga kerja, meningkatkan ekonomi masyarakat nelayan, menjadi sumber devisa negara, mendorong penerapan teknologi tepat guna, memotivasi pengusaha untuk menerapkan standar terbaik kualitas, menjaga kelestarian ekosistem laut serta berperan dalam pemerataan dan pendistribusian hasil produksi perikanan.(fri/jpnn)