3 Bahan Alami Ini Bikin Kulit Wajah Makin Mulus dan Segar
Cobalah menggunakan ramuan ini rutin dua kali seminggu untuk mendapatkan kulit wajah yang sehat dan cerah.
2. Lidah buaya
Lidah buaya dikenal sebagai antijamur, penyembuhan, dan sifat menenangkan.
Lidah buaya juga dapat digunakan untuk menyembuhkan penyakit kulit seperti ruam, jerawat, lecet, gigitan serangga, dan kulit kering.
Caranya: Cukup oleskan ke kulit wajah Anda, diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan bersih.
3. Cendana
Cendana merupakan unsur penting di sebagian besar perawatan kulit.
Tanaman ini memiliki efek menenangkan, dan membantu mengobati masalah kulit yang umum.
Caranya: Anda bisa membuat ramuan pasta dengan satu sendok teh bubuk cendana, kunyit, dan air.
Gunakan pasta ini pada wajah untuk menghilangkan jerawat, dan tentu saja mencerahkan wajah Anda.(genpi/jpnn)