3 Kali Terpapar Covid-19, Maia Estianty Ungkap Kondisi Terkini
Senin, 28 Februari 2022 – 16:09 WIB

Maia Estianty. Foto: Djainab Natalia/JPNN
Oleh sebab itu, dia berinisiatif memasakkan makanan untuk pembantunya tersebut.
"Masak khusus makanan-makanan enak langsung dari tangan gue sendiri selama seminggu," imbuh Maia Estianty. (ded/jpnn)