Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

4 Ramuan Alami yang Ampuh Usir Jerawat di Wajah

Rabu, 26 Januari 2022 – 06:24 WIB
4 Ramuan Alami yang Ampuh Usir Jerawat di Wajah - JPNN.COM
Ilustrasi jerawat. Foto: Pixabay

Selalu encerkan campuran sebelum digunakan baik dengan air atau minyak kelapa.

Jangan pernah menggunakan cuka sari apel langsung di wajah Anda.

2. Masker madu dan kayu manis

Ramuan alami berupa masker ini memiliki kemampuan untuk melawan bakteri dan mengurangi peradangan.

Campurkan dua sendok makan madu dan satu sendok teh bubuk kayu manis bersama-sama untuk membentuk pasta.

Setelah membersihkan wajah Anda secara menyeluruh dengan pembersih obat, oleskan masker ke wajah Anda dan biarkan selama 10 menit. Bilas dan keringkan wajah Anda.

3. Perawatan spot dengan minyak pohon teh

Ambil setetes minyak pohon teh dan campur dengan air. Celupkan bola kapas ke dalam campuran dan oleskan pada area yang terkena. Anda bisa mengulangi proses ini dua kali sehari.

Ada beberapa ramuan alami yang bisa mengatasi jerawat di wajah seperti misalnya menggunakan masker madu dan kayu manis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News