Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

42 Juta Data DP4 Bermasalah

KPU Temui Kendala Penetapan DPS di Daerah

Senin, 08 Juli 2013 – 06:30 WIB
42 Juta Data DP4 Bermasalah - JPNN.COM
"Sebanyak 42 juta data belum teralokasi RT-nya. Ada data wilayah yang belum tercatat," ujar Ferry.

Permasalahan di DP4 juga terkait dengan kode daerah. Menurut Ferry, wilayah-wilayah yang belum teralokasi RT-nya itu mencakup sejumlah wilayah yang kini dilakukan pemekaran daerah.

"Petugas mengalami kesulitan untuk melakukan pencocokan dan penelitian (coklit) di beberapa daerah," ujarnya.

Kendala pemutakhiran data pemilih tidak cukup di situ. Menurut Ferry, KPU masih terkendala alokasi anggaran untuk pembentukan badan ad hoc. Dalam hal ini, pembentukan panitia pemutakhiran data pemilih (pantarlih), panitia pemungutan suara (PPS), dan panitia pemilihan kecamatan (PPK) belum maksimal di sejumlah daerah.

JAKARTA - Persiapan Komisi Pemilihan Umum untuk menetapkan daftar pemilih sementara (DPS) ternyata belum maksimal. Sejumlah kendala dihadapi KPU

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News