Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Bahaya Konsumsi Kopi Tanpa Kafein, Nomor 1 Mengerikan

Minggu, 14 November 2021 – 08:06 WIB
5 Bahaya Konsumsi Kopi Tanpa Kafein, Nomor 1 Mengerikan - JPNN.COM
Kopi. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - KOPI mungkin merupakan salah satu minuman yang wajib Anda konsumsi setiap hari.

Kopi dikenal karena kandungan kafeinnya yang tinggi yang bisa meningkatkan energi.

Namun, jika Anda tidak terbiasa mengonsumsi kopi dengan kafein, kamu bisa minum kopi tanpa kafein.

Sesekali minum kopi tanpa kafein tidak masalah, tetapi berlebihan mengonsumsinya juga tidak baik.

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Stylecraze.

1. Menyebabkan Komplikasi Jantung

Kopi tanpa kafein bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat (kolesterol LDL).

Efek ini tidak diamati pada varian berkafein. Kopi tanpa kafein ditemukan meningkatkan lemak darah spesifik yang terkait dengan sindrom metabolik.

Ada beberapa bahaya sering mengonsumsi kopi tanpa kafein dan salah satunya adalah mengganggu penyerapan zat besi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close