5 Berita Terpopuler: Ada Masalah Pendaftaran CPNS 2023 & PPPK, Bagaimana Nasib Honorer, Menteri Anas Bilang Begini
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Selasa (19/9) tentang ada salah besar dalam pendaftaran CPNS 2023 & PPPK, tidak ada passing grade untuk honorer di seleksi PPPK 2023, hingga Menteri Anas ungkap kendala guru honorer belum jadi PPPK. Simak selengkapnya!
1. Seleksi PPPK 2023: Tidak Ada Passing Grade untuk Honorer
Pemerintah Kabupaten Ponorogo membuka lowongan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dengan jumlah formasi 912.
Lowongan PPPK 2023 tersebut untuk formasi penyandang disabilitas, honorer, dan umum. "Tahun ini, seleksi PPPK dibagi menjadi tiga jenis pengelompokan.
Pertama jalur honorer, kedua untuk umum, dan terakhir formasi penyandang disabilitas," kata Kepala BKPSDM Ponorogo Andy Susetyo di Ponorogo, Jawa Timur, Senin (18/9).
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Seleksi PPPK 2023: Tidak Ada Passing Grade untuk Honorer
2. Pendaftaran CPNS 2023 & PPPK, BKN Blak-blakan Mengakui Ada Masalah, Berat nih