Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Cara Mengatasi Radang Tenggorokan

Selasa, 10 Desember 2019 – 22:11 WIB
5 Cara Mengatasi Radang Tenggorokan - JPNN.COM
Radang tenggorokan. Foto: Ilustrasi/kalerkantho

Selain itu, risiko komplikasi dari nyeri tenggorokan akibat infeksi bakteri adalah abses tenggorokan, hingga penyakit jantung rematik dan kerusakan ginjal akibat infeksi bakteri yang tidak diobati.

Jika sudah kena radang tenggorokan karena infeksi bakteri, berikut penanganannya:

1. Kurangi bicara.
2. Berhenti merokok.
3. Minum banyak cairan (jus buah dan air putih). Minum air putih 8-10 gelas per hari. Selain itu, minuman hangat juga dapat menenangkan tenggorokan.
4. Minum pereda nyeri.
5. Istirahat yang cukup.(klikdokter)

Radang tenggorokan adalah peradangan pada tenggorokan yang menyebabkan suara serak dan juga nyeri saat menelan.

Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close