5 Fakta Olla Ramlan Gugat Cerai Aufar Hutapea, Nomor 2 tentang Pemicu, Terungkap
Sabtu, 26 Maret 2022 – 06:55 WIB
2. Diskusi panjang sebelum ke Pengadilan Agama
Pasangan suami istri itu pun ternyata sudah melewati proses panjang sebelum melangkah ke Pengadilan Agama.
Maruli Tampubolon mengatakan kliennya sudah berdiskusi panjang perihal permasalahan dalam rumah tangganya.
"Ya hampir setahun lah," ucapnya.
Dia mengatakan pihaknya, bahkan sudah mencoba mendamaikan Olla Ramlan dengan Aufar Hutapea.
Namun, tampaknya hubungan pasangan suami istri itu tak dapat lagi dipertahankan.
"Memang kedua insan itu tidak bisa dipersatukan lagi, tidak bisa dipaksakan, kan," kata Maruli Tampubolon.
3. Anak-anak masih sering bertemu Aufar Hutapea
Kekinian, buah hati Olla Ramlan dan Aufar tinggal bersama pemain sinetron Nada Cinta itu.
Meskipun begitu, anak-anak masih kerap bertemu dengan ayah mereka.