Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Langkah Penting Sebelum Membeli Mobil Baru

Kamis, 11 Juli 2024 – 11:53 WIB
5 Langkah Penting Sebelum Membeli Mobil Baru - JPNN.COM
Pameran mobil baru. ilustrasi. Foto: Dedi Sofian/JPNN.com

jpnn.com - JAKARTA – Berikut ini 5 langkah penting yang perlu Anda lakukan sebelum membeli mobil baru.

Diketahui bahwa pameran otomotif merupakan salah satu ajang yang dapat dimanfaatkan oleh konsumen untuk membeli mobil baru dengan tawaran diskon dan keuntungan lain.

Suzuki dalam keterangan resminya pada Kamis (11/7) menyampaikan kiat untuk melakukan pembelian mobil baru di pameran otomotif menjelang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024.

GIIAS 2024 akan dilaksanakan di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, Tangerang, Banten, dari 18 sampai 28 Juli.

"Memutuskan membeli mobil baru butuh beragam pertimbangan, namun semua itu bisa direncanakan," kata 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales Harold Donnel.

Berikut panduan Suzuki bagi konsumen yang hendak membeli mobil baru di ajang pameran otomotif.

1. Pilih mobil sesuai ketersediaan dana

Sebelum memutuskan membeli mobil baru, baiknya memahami kebutuhan dasar dan rencana penggunaannya.

Konsumen sebaiknya lebih dulu memastikan dana tabungan bisa dialokasikan untuk uang muka dan biaya asuransi kendaraan, dan biaya pembelian kendaraan bisa dilunasi secara tunai atau melalui cicilan.

GIIAS 2024 akan dilaksanakan di ICE BSD City dari 18 sampai 28 Juli, berikut 5 langkah penting sebelum membeli mobil baru.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News