Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Makanan Ini Sangat Bagus Dikonsumsi Bumil

Jumat, 05 Mei 2017 – 23:00 WIB
5 Makanan Ini Sangat Bagus Dikonsumsi Bumil - JPNN.COM
Hamil. Foto IST

Satu cangkir lentil menyediakan hampir 60 persen dari kebutuhan folat harian. Folat sendiri sangat baik untuk wanita hamil dan menyusui.

Jika Anda tidak menyukai lentil, kacang hitam dan kacang buncis juga merupakan sumber folat yang sangat baik.

3. Salmon

Ini adalah makanan yang kaya akan omega-3 dan juga tinggi kalsium serta vitamin B12, membuatnya menjadi tambahan yang sempurna untuk diet hamil Anda serta pengembangan sistem saraf calon bayi Anda.

Salmon terbukti rendah merkuri dibandingkan dengan pilihan makanan laut lainnya.

4. Bayam

Sayuran hijau yang kaya akan zat besi ini merupakan bagian penting dari diet yang sehat dan sangat baik untuk wanita hamil. Diperlukan untuk transportasi oksigen.

Bayam juga rendah kalori.

Di masa kehamilan, seorang calon ibu punya tanggung jawab besar untuk memberikan gizi terbaik bagi si jabang bayi.

Sumber Today

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close