Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

6 Manfaat Minum Air Bunga Mawar Campur Madu, Buruan Dicoba

Jumat, 03 September 2021 – 09:10 WIB
6 Manfaat Minum Air Bunga Mawar Campur Madu, Buruan Dicoba - JPNN.COM
Ilustrasi wanita. Foto : Ricardo/JPNN.com

Seperti yang diketahui polusi di sekitar kita dan gaya hidup tidak sehat bisa menjadi pemicu perkembangan radikal bebas, sehingga diperlukan asupan antioksidan yang cukup.

4. Membersihkan racun dari dalam tubuh

Apa yang masuk ke tubuh kita baik dari makanan, minuman, atau udara yang dihirup tidak terjamin bebas dari zat racun atau zat berbahaya.

Untuk itu ada organ tubuh seperti ginjal yang membantu menyaring racun-racun tersebut.

Namun, untuk memaksimalkan proses pembersihan tersebut, Anda bisa mengonsumsi air bunga mawar campur madu yang diketahui membantu membersihkan racun dari dalam tubuh.

5. Mendinginkan tubuh

Minum air bunga mawar juga memiliki efek mendinginkan sehingga sangat baik sekali dikonsumsi terutama ketika tubuh terasa panas.

6. Mengatasi kram akibat menstruasi

Ada beberapa manfaat minum air bunga mawar campur madu untuk kesehatan seperti mengatasi sakit tenggorokan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News