7 Ketum Honorer Bicara soal MenPAN-RB Azwar Anas, Sebut Pahlawan sampai Aktor Politik
Kamis, 15 September 2022 – 10:41 WIB
Permintaan tersebut menurut dia, bukan hal muluk karena bertahun-tahun tidak ada rekrutmen CPNS formasi satpol PP.
"Kami sudah menua menjadi Satpol PP, tetapi tidak juga diangkat PNS. Eh, tahu-tahunya mau ada penghapusan honorer pada 28 November 2023, makanya tuntutan kami PNS harga mati," pungkas Fadlun. (esy/jpnn)