Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Khasiat Asam Jawa yang Ampuh Atasi Penyakit Ini

Senin, 27 Mei 2024 – 02:02 WIB
7 Khasiat Asam Jawa yang Ampuh Atasi Penyakit Ini - JPNN.COM
Asam Jawa. Foto : Ricardo/JPNN.com

Asam jawa juga memiliki kandungan potasium tinggi yang bisa membantu menjaga tekanan darah Anda.

6. Merawat hati Anda

Ternyata asam jawa juga bisa menjaga liver Anda. Pola makan yang kaya kalori menyebabkan perlemakan hati dan penelitian menunjukkan bahwa konsumsi ekstrak asam jawa setiap hari bisa membalikkan kondisi ini.

7. Membantu mengatasi alergi

Mengonsumsi asam jawa adalah cara yang efektif untuk mengatasi asma alergi dan batuk karena sifat antihistaminnya.

Asam jawa juga kaya akan vitamin C dan bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh hingga mencegah penyakit pilek dan batuk.(fny/jpnn)


Ada beberapa manfaat asam jawa yang ternyata baik untuk kesehatan dan juga bisa membantu mengatasi salah satu penyakit ini.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close