Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Daun Sirsak Campur Madu, Ampuh Atasi Beberapa Penyakit Kronis Ini

Jumat, 25 Juni 2021 – 06:26 WIB
7 Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Daun Sirsak Campur Madu, Ampuh Atasi Beberapa Penyakit Kronis Ini - JPNN.COM
Ilustrasi - Tekanan Darah Tinggi. Foto: Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - SIRSAK adalah buah yang populer karena rasanya yang lezat dan manfaat kesehatan yang mengesankan.

Sirsak juga sangat padat nutrisi dan menyediakan jumlah serat dan vitamin C yang baik serta kalori yang sangat sedikit.

Air rebusan daun sirsak campur madu ternyata memiliki senyawa kimia yang ampuh untuk membunuh bakteri, virus dan bisa digunakan untuk proses regenerasi sel yang rusak.

Selain itu, daun sirsak mengandung beberapa zat di antaranya adalah acetogenin, annocatalin, asam gentisic, annomuricin, caclourin dan asam linoleat.

Karena memiliki beberapa kandungan seperti yang telah disebutkan di atas, daun sirsak berfungsi sebagai antivirus, antibakteri, membantu proses pencernaan dan antimikroba.

Adapun cara membuat air rebusan daun sirsak untuk herbal yakni sebagai berikut:

-Ambil 7-10 helai daun sirsak yang masih di pohon, kemudian cuci hingga bersih.

-Potong daun sirsak menjadi beberapa bagian. Tujuannya yakni agar zat yang terkandung dalam daun sirsak bisa keluar dan menyatu dengan air.

Ada beberapa manfaat rutin minum air rebusan daun sirsak campur madu yang ampuh atasi beberapa penyakit kronis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News