8 Cara Selamatkan Diri dari Gempa Susulan
Mengetahui bahwa gempa susulan masih mungkin terjadi, Anda yang tinggal di sekitar lokasi kejadian sebaiknya tidak berdiam terlalu lama di bawah pohon, bangunan tinggi, tiang listrik atau dinding tebing.
4. Berlindung di bawah meja.
Bila Anda terperangkap di dalam rumah atau gedung saat gempa susulan terjadi, berlindunglah di bawah meja kayu yang kuat dan tebal. Dengan cara berlindung seperti ini, kemungkinan Anda tertimpa reruntuhan bisa diperkecil.
5. Berhenti berkendara.
Saat Anda di dalam kendaraan dan tiba-tiba gempa susulan terjadi tanpa terduga, segera keluar dari kendaraan dan berlindunglah di lahan terbuka.
6. Pahami P3K.
Bekali diri Anda dengan pengetahuan P3K. Jadi, apabila Anda atau orang lain mengalami luka-luka akibat gempa susulan, tindakan pertolongan pertama bisa segera diterapkan sambil menunggu bantuan medis datang.
7. Simpan nomor telepon penting.