8 Tol Baru Dibangun Akhir 2020, Ini Daftarnya
Kamis, 10 September 2020 – 10:28 WIB
Dari sana, akses menuju destinasi pariwisata nasional seperti Candi Prambanan menjadi lebih mudah.
"Jalan Tol ini merupakan bagian dari jaringan jalan Tol Trans Jawa bagian Selatan-Tengah yang bertujuan untuk meningkatkan perekonomian Pulau Jawa dengan menambahkan kapasitas jaringan jalan, serta menurunkan biaya transportasi dan logistik melalui satu jaringan tol yang terintegrasi," papar Basuki. (mcr4/jpnn)