Aceh Dapat Tambahan DBH Migas RpRp827,361 M
Jumat, 08 Februari 2013 – 08:40 WIB

Agus Martowardojo mengatakan, penyaluran tambahan DBH sumber daya alam migas Provinsi Aceh ini dilaksanakan secara triwulanan. "Untuk triwulan pertama dan kedua sebesar 20 persen dari pagu perkiraan alokasi," ujar Agus. (sam/jpnn)