Akbar mengatakan hanya dengan menggunakan hak angket, anggota Dewan memiliki kesempatan untuk melakukan penyelidikan dan mengundang instansi yang terkait. "Itu hanya mungkin dilakukan di Pansus dan Hak Angket." katanya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Golkar, Akbar Tanjung mengatakan DPR penting menggunakan hak angket untuk mengungkap mafia pajak. Menurutnya,