Aldi Bragi Ajukan Permohonan Izin Cerai Talak kepada Ririn Dwi Ariyanti
Rabu, 01 September 2021 – 02:40 WIB
"Dia juga mengajukan agar anak di bawah asuhan termohon. Jadi, dua jenis perkaranya, perceraian dan permohonan pengasuhan anak," tutur Taslimah.
Hingga kini, belum diketahui pasti alasan Aldi Bragi mengajukan permohonan izin cerai talak terhadap Ririn Dwi Ariyanti.(mcr7/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: