Amerika Serikat Memberikan Izin Vaksin Pfizer untuk Anak Usia 12 sampai 15 Tahun
Badan otoritas di Amerika Serikat telah mengizinkan pemakaian vaksin COVID-19 Pfizer-BioNTech bagi anak-anak berusia mulai 12 tahun. Presiden AS Joe Biden meminta agar vaksin tersebut segera diedarkan.
Badan Administrasi Makanan dan Obat-obatan (FDA) AS mengatakan pihaknya sedang mengurus izin penggunaan darurat (EUA) vaksin Pfizer yang diharapkan dapat memvaksinasi jutaan anak berusia 12 sampai 15 tahun.
Pfizer akan menjadi vaksin pertama di AS yang diperuntukkan bagi kelompok usia tersebut, dan dianggap sebagai langkah penting bila ingin kembali membuka sekolah seperti sedia kala.
Presiden AS Joe Biden telah meminta agar vaksin ini dapat segera diedarkan bagi kelompok remaja sesegera mungkin.
"Harapan saya jika vaksin ini sudah memiliki izin, orangtua dapat memanfaatkannya dan membawa anaknya untuk divaksinasi," ujar Presiden Biden.
"Pemberian izin pemakaian ini akan melindungi populasi muda dari COVID-19, dan membawa kita lebih dekat pada rasa normal serta membantu mengakhiri pandemi," kata wakil komisaris FDA Janet Woodcock.
"Orangtua dan wali perlu percaya bahwa kami mengamati data yang tersedia dengan teliti dan cermat, seperti yang juga kami lakukan ketika mengurus izin pemakaian darurat vaksin COVID-19," kata Dr Jane.
Kebanyakan anak yang terpapar COVID-19 hanya mengalami gejala ringan atau tidak bergejala sama sekali.
Amerika Serikat mengizinkan pemakaian vaksin Pfizer-BioNTech untuk anak usia 12-15 tahun
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dinkes DKI Buka Vaksinasi Dosis 4 untuk Lansia, Cek nih Lokasi dan Jadwalnya
Minggu, 27 November 2022 – 00:10 WIB -
Dinkes Sulsel Dapat Tambahan 15.990 Vial Vaksin Pfizer
Minggu, 20 November 2022 – 19:30 WIB -
Kabar Gembira, Vaksin Covid-19 yang Kosong di Jakarta Sudah Tersedia Kembali
Jumat, 28 Oktober 2022 – 13:10 WIB
- ABC Indonesia
Pendidikan dan Pengalaman Kerja Migran, Termasuk Asal Indonesia, Belum Tentu Diakui Australia
Senin, 04 November 2024 – 22:46 WIB - Amerika
Pilpres Makin Panas, Banyak Warga Amerika Pengin Pindah Negara
Minggu, 03 November 2024 – 14:11 WIB - Hukum
Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
Jumat, 01 November 2024 – 21:43 WIB - ABC Indonesia
Apakah Bentrokan Indonesia dengan Kapal Tiongkok di Laut China Selatan Pertanda Konflik?
Kamis, 31 Oktober 2024 – 23:36 WIB
- Humaniora
2 Masalah Tak Terduga PPPK 2024, Salah Satunya soal Penyisipan
Selasa, 05 November 2024 – 07:18 WIB - Pilkada
Elektabilitas Cabup dan Cawabup Kuningan Dian-Tuti Meroket Seusai Unggul dalam Debat
Selasa, 05 November 2024 – 07:49 WIB - Dahlan Iskan
Ari Dian
Selasa, 05 November 2024 – 08:16 WIB - Jateng Terkini
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Gubug Grobogan, Belum Diketahui Penyebabnya
Selasa, 05 November 2024 – 07:29 WIB - Humaniora
Honorer Calon PPPK 2024 Dinyatakan MS Disanggah OPD, Ada yang TMS karena Hal Sepele, duh!
Selasa, 05 November 2024 – 09:13 WIB