Ammar Zoni Ditangkap Lagi, Warganet Heboh Dukung Keputusan Irish Bella
Rabu, 13 Desember 2023 – 16:13 WIB
Kabar penangkapan Ammar Zoni ini seolah menjadi bukti konkret alasan Irish Bella menggugat cerai.
Sejumlah penggemar pun menilai keputusan Irish untuk bercerai dengan Ammar Zoni sudah tepat.
Melihat Ammar Zoni kembali melakukan kesalahan yang sama, kini warganet pun menilai bisa memahami keputusan Irish.
Sebelumnya, Ammar Zoni ditangkap kembali untuk ketiga kalinya karena dugaan kasus narkoba.
Dia ditangkap di apartemen kawasan Serpong, Tangerang Selatan, Selasa (12/12) malam tadi. (mcr31/jpnn)