Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Anantara Energi & Countrywide Hydrogen Bangun Fasilitas Produksi Hidrogen dan Amonia Hijau di KEK Karimun

Kamis, 17 November 2022 – 20:32 WIB
Anantara Energi & Countrywide Hydrogen Bangun Fasilitas Produksi Hidrogen dan Amonia Hijau di KEK Karimun - JPNN.COM
Quantum Power Asia dan ib vogt yang tergabung dalam Proyek Anantara Energi melanjutkan komitmen investasi untuk pembangunan Mega Proyek PLTS 3.5 GW, yang akan dibangun di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Karimun, Provinsi Kepulauan Riau. Foto dok Quantum Power Asia

“Setelah hasil positif dari studi konsep dan studi kelayakan ini dicapai, maka diharapkan fasilitas produksi ini akan selesai dibangun pada 2024 dan memulai produksinya di awal 2025,” jelasnya.

Geoffrey mengatakan, hidrogen dan amonia akan memainkan peran penting dalam mencapai target nol emisi karbon untuk masa depan energi bersih di Indonesia dan Asia, menciptakan generasi pembangkit listrik tanpa emisi, transportasi untuk pertambangan dan proses industri lainnya.

"Kami berencana untuk memenuhi kebutuhan pasar yang kompetitif, dan pembangunan fasilitas produksi ini akan secara terus menerus diperluas untuk menjangkau pasar yang lebih besar di Asia Tenggara melalui skema ekspor energi yang disepakati," terangnya.

Anantara Energi saat ini telah menyiapkan lebih dari 600 hektare area untuk pembangunan Mega Proyek PLTS dan sedang berproses untuk memperoleh izin, juga komitmen pendanaan untuk pembangunan 3.500 MWp PLTS dengan kapasitas penyimpanan energi mencapai hingga 12 GWh di Kepulauan Riau.

Proyek ini juga memiliki tujuan untuk menyediakan energi bersih untuk memenuhi kebutuhan lokal sebelum mengekspor listrik ke Singapura melalui 400 kV kabel bawah laut.(chi/jpnn)

Melalui Anantara Energi di Indonesia, telah ditandatangani MoU dengan Countrywide Hydrogen untuk mengkaji pembangunan fasilitas pembangunan hidrogen hijau.

Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Industri

    Pupuk Indonesia & PLN Kolaborasi Perkuat Peran sebagai Pelopor Amonia Hijau

    Senin, 04 Desember 2023 – 17:54 WIB
    Pupuk Indonesia & PLN Kolaborasi Perkuat Peran sebagai Pelopor Amonia Hijau - JPNN.com
  • Industri

    PICAF 2023 Fokus Promosikan Energi Hijau

    Rabu, 29 Maret 2023 – 16:43 WIB
    PICAF 2023 Fokus Promosikan Energi Hijau - JPNN.com
X Close