Anas Dicecar KPK Soal Jeroan Demokrat
Rabu, 27 Juni 2012 – 18:25 WIB
JAKARTA--Anas Urbaningrum diperiksa oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) selama 7 jam lebih terkait proyek sport center Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Dia mengaku ditanya penyelidik soal struktur kepartaian di Demokrat. "Pemeriksaan agak lama, karena yang ditanya soal struktur kepartaian di Demokrat," ujar Anas yang melayani pertanyaan wartawan sembari duduk di tangga gedung KPK, sekitar pukul 17.35 Wib, Rabu (27/6).
Struktur kepartaian itu menurut Anas meliputi Dewan Pembina, DPP yang di dalamnya ada Ketua Umum, Sekjen, Bendahara, Bidang-bidang Departemen dan struktur lainnya.
"Kedua bagaimana struktur fraksi. Bagaimana fraksi bekerja, mekanismenya dan tata laksana kerja fraksi. Apa tugas ketua umum, sekjen, pengurus-pengurus yang lain. Dan juga ditanyakan apa fungsi ketua fraksi," beber suami Attya Laila itu.
JAKARTA--Anas Urbaningrum diperiksa oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) selama 7 jam lebih terkait proyek sport center Hambalang, Bogor, Jawa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Humaniora
Koalisi BEM Banten Serukan Tolak Upaya Said Didu Mengadu Domba terkait PIK 2
Kamis, 28 November 2024 – 23:52 WIB - Humaniora
Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
Kamis, 28 November 2024 – 20:22 WIB - Hukum
Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
Kamis, 28 November 2024 – 19:58 WIB - Humaniora
KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan
Kamis, 28 November 2024 – 19:36 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Anomali di Pilkada Banten, Airin Sudah Memenangkan Prabowo, Tetapi Dikerjai Parcok
Kamis, 28 November 2024 – 21:17 WIB - Pendidikan
Syarat Kenaikan Gaji Guru ASN & Honorer, Simak Pernyataan Presiden Prabowo Ini
Kamis, 28 November 2024 – 23:36 WIB - Sepak Bola
Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Menempel Vietnam
Kamis, 28 November 2024 – 21:25 WIB - Jatim Terkini
Emperor SPA di Surabaya Kebakaran, Pekerja & Pengunjung Panik
Kamis, 28 November 2024 – 21:15 WIB - Pilkada
ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
Kamis, 28 November 2024 – 21:15 WIB