Angelina Sondakh Mulai Petakan Kawan dan Lawan
Gara-gara Diseret-seret Kasus Suap Proyek SEA GamesSenin, 16 Mei 2011 – 05:05 WIB
BERSABAR dan berusaha tegar. Itulah yang dilakukan Angelina Sondakh untuk melewati satu demi satu cobaan yang dihadapinya saat ini. Cobaan, mulai dari ditinggal pergi suaminya, Adji Massaid hingga kabar dugaan menerima suap pembangunan wisma atlet SEA Games di Palembang, membuatnya harus memperkuat jiwanya. “Saya ingin sekali tegar. Setiap malam itu yang saya minta sama Allah supaya saya nggak nangis lagi dan kuat. Dalam keadaan normal saya sangat merindukan Mas Adjie, apalagi sekarang. Kalau ada Mas Adjie mungkin saya tidak akan serapuh ini,” ujarnya di rumahnya kawasan Taman Cilandak II, Cilandak, Jakarta Selatan, Minggu (15/5).
Perempuan yang akrab disapa Angie itu mengaku kesabaran yang membuatnya bisa bertahan dan beraktivitas seperti saat ini. Termasuk menggelar pengajian 100 hari wafatnya almarhum. “Kalau sekarang Mas Adjie masih ada, pasti dia akan bela habis-habisan,” tukas perempuan yang memiliki nama asli Angelina Patricia Pingkan Sondakh ini.
Angie menilai ada oknum yang sengaja berbuat jahat dan menjebaknya dalam permainan ini. ”Sekarang saya bisa menilai mana sahabat yang sesungguhnya dan mana yang pura-pura baik dengan saya,” tegasnya.
BERSABAR dan berusaha tegar. Itulah yang dilakukan Angelina Sondakh untuk melewati satu demi satu cobaan yang dihadapinya saat ini. Cobaan, mulai
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
-
Shin Tae Yong Tetap Optimistis Timnas Indonesia ke Semifinal
-
ICS Compute Tawarkan Layanan MSSP dengan Teknologi CrowdStrike Falcon
BERITA LAINNYA
- Legislatif
Bukti Jelas, Rikwanto Kesal Polres Jaktim Lambat Proses Kasus Penganiayaan Anak Bos Toko Roti
Selasa, 17 Desember 2024 – 16:19 WIB - Politik
Dipecat PDIP, Gibran Merespons
Selasa, 17 Desember 2024 – 13:41 WIB - Parpol
Daftar 27 Kader yang Dipecat PDIP, Ada Jokowi hingga Effendi Simbolon
Selasa, 17 Desember 2024 – 13:15 WIB - Parpol
Jokowi & Gibran Baru Dipecat, PDIP Tak Mau Ada Narasi Jahat
Selasa, 17 Desember 2024 – 12:21 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Terobosan MenPANRB Rini pada Seleksi PPPK 2024, Ada 3 Kategori Honorer
Selasa, 17 Desember 2024 – 19:16 WIB - Humaniora
MenPAN-RB Rini: Semua Honorer TMS Diikutkan Seleksi PPPK 2024 Tahap 2
Selasa, 17 Desember 2024 – 21:16 WIB - Liga Indonesia
4 Gol Mewarnai Laga Malut United Vs PSM Makassar
Selasa, 17 Desember 2024 – 17:48 WIB - Jatim Terkini
Buntut 5 Suporter Ditangkap, Aremania Sempat Ricuh di Perbatasan Kediri-Malang
Selasa, 17 Desember 2024 – 17:51 WIB - Pendidikan
Guru Agama Bingung, Kemenag & Kemendikdasmen Lepas Tangan soal Tunjangan Sertifikasi
Selasa, 17 Desember 2024 – 18:45 WIB