Anggaran Rp 100 Triliun Nganggur
Per September, APBN Baru Terserap 50 PersenJumat, 10 Oktober 2008 – 11:28 WIB
Rapat yang dipimpin Wapres Jusuf Kalla tersebut dihadiri sejumlah menteri. Mereka, antara lain, Mendiknas Bambang Sudibyo, Menteri PU Djoko Kirmanto, Menteri Agama Maftuh Basyuni, Menteri ESDM Purnomo Yusgiantoro, Mendagri Mardiyanto, dan Menlu Nur Hassan Wirajuda.
''Wapres tadi memerintahkan percepatan penyerapan anggaran pada APBN 2008 untuk menggerakkan sektor riil dan memperkuat ekonomi domestik. Perintah tersebut terutama ditujukan kepada 10 instansi dengan alokasi anggaran terbesar," terang Paskah.