Angka Kecelakaan di Riau Menurun Sepekan Pelaksanaan Operasi Keselamatan
Rabu, 15 Februari 2023 – 17:10 WIB
jpnn.com, PEKANBARU - Operasi Keselamatan Lancang Kuning 2023 yang berlangsung sepekan sejak dilaksanakan pada 7 Februari 2023 lalu. Angka kecelakaan di Riau menurun.
"Tilang ETLE dilakukan baik dengan kamera statis maupun mobile yang dibawa petugas," kata Sunarto Selasa (14/2).