Angket BBM Diketuai Fraksi PAN
Setelah Golkar dan PDIP KompromiKamis, 10 Juli 2008 – 07:19 WIB

Ketua DPR Agung Laksono (kanan) memberi ucapan selamat kepada Ketua Pansus Angket terpilih Zulkifli Hasan (tiga dari kiri) dari PAN, usai rapat pemilihan ketua Pansus Angket di Gedung MPR/DPR, Jakarta. Foto: MUHAMAD ALI/JP
Meski kepanitiaan sudah terbentuk, masyarakat masih perlu menunggu tindak lanjut hak angket tersebut. Program kerja belum tersusun, sementara masa reses sudah menunggu pertengahan Juli ini. ’’Panitia akan bekerja dalam waktu dekat. Tidak ada niat untuk mengulur-ulur,’’ janji Zulkifli. (cak)