Anies Baswedan Klaim Angka Kasus Aktif Covid-19 di Jakarta Terendah dalam Setahun Terakhir
Rabu, 19 Mei 2021 – 20:42 WIB
Mantan Rektor Universitas Paramadina itu berharap para pemudik mengambil tanggung jawab dalam upaya memutus mata rantai Covid-19 dengan melaporkan diri kepada RT-RW bila sudah kembali ke ibu kota.
Tujuannya, memastikan yang bersangkutan dalam kondisi yang aman dan sehat untuk kembali beraktivitas.
"Sebagai sikap bertanggung jawab menghormati warga Jakarta yang memilih tidak mudik. Jangan sampai mereka yang terpapar Covid-19," kata Anies. (cr3/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: