Antisipasi Serangan Siber di KTT G20, Kapolri Gandeng Berbagai Pihak
Sabtu, 12 November 2022 – 20:53 WIB
"Jadi, saya minta terus dilakukan peningkatan terhadap skenario-skenario yang mungkin terjadi terkait dengan sistem serangan yang akan mengganggu baik di luar maupun di dalam venue," ucap Sigit.
BSSN, Polri dan BIN dapat terus melakukan koordinasi serta proses evaluasi untuk pengamanan serangan siber di KTT G20.
"Memang ini harus dilakukan evaluasi setiap hari. Sehingga kita yakin mulai dari proses sampai pelaksanaan kegiatan bisa berjalan dengan baik," tegas Sigit. (mcr10/jpnn)