Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Aspirin Mampu Mencegah Penyebaran Kanker

Selasa, 14 Februari 2012 – 14:19 WIB
Aspirin Mampu Mencegah Penyebaran Kanker - JPNN.COM
TIM riset kanker di Australia berpendapat, mereka telah mencapai penemuan yang mungkin dapat membantu mencegah penyebaran beberapa jenis kanker dalam tubuh.

Seperti dilansir Radio Asutralia, para ilmuwan dari Peter McCallum Cancer Centre di Melbourne itu mendapati kaitan antara obat-obatan yang umum seperti aspirin dan kemampuan tumor untuk menyebar.

"Mereka mendapati, tumor melepaskan zat pendorong pertumbuhan yang menyebabkan pembuluh limpa melebar, sehingga memungkinkan kanker itu bergerak ke bagian-bagian lain dari tubuh," tulis laman Radio Asutralia, ABC, Selasa (14/2).

Associate Profesor Steven Stacker mengatakan, obat-obatan tadi dapat memainkan peranan untuk menon-aktifkan pembuluh-pembuluh itu.(ABC/fuz/jpnn)

TIM riset kanker di Australia berpendapat, mereka telah mencapai penemuan yang mungkin dapat membantu mencegah penyebaran beberapa jenis kanker dalam

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News