Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Atasi Jerawat di Dada dengan 6 Pengobatan Alami Ini

Kamis, 30 Maret 2023 – 04:38 WIB
Atasi Jerawat di Dada dengan 6 Pengobatan Alami Ini - JPNN.COM
Ilustrasi Aloe Vera alias lidah buaya. Foto: Luvy

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Curejoy.com.

1. Oatmeal

Oatmeal baik untuk mengatasi jerawat dada karena bisa menyerap minyak berlebih yang menyumbat pori-pori.

Oatmeal juga berfungsi sebagai pembersih dan pelembab. Karena sifat antiinflamasinya,oatmeal juga bisa mengurangi pembengkakan yang disebabkan oleh jerawat.

2. Jus Lemon

Jus lemon merupakan salah satu pengobatan alami untuk mengatasi jerawat dada karena memiliki sifat antibakteri karena mengandung asam askorbat.

Jus lemon mencegah pertumbuhan bakteri yang bisa menyebabkan jerawat.

3. Bawang Putih

Bawang putih memiliki sifat antibakteri dan antiinflamasi.

Karena kedua sifat ini, bawang putih menjadi obat yang ideal untuk mengobati jerawat dada.

IBawang putih mencegah pertumbuhan bakteri penyebab jerawat dan pada saat yang sama, mengurangi pembengkakan yang terjadi di dada.

Ada beberapa jenis pengobatan alami yang bisa mengatasi jerawat di dada Anda dengan cepat seperti dengan menggunakan bawang putih.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close