Ayu Ting Ting: Allah Jawab Doa-doa Saya
Kamis, 15 Februari 2024 – 07:17 WIB
Ayu Ting Ting tidak menyangka akhirnya hubungannya dengan sang kekasih bisa sampai ke prosesi lamaran, dalam waktu yang terbilang cepat.
Dia bersyukur atas apa yang kini dijalaninya dengan anggota TNI tersebut.
"Sebelumnya saya enggak menyangka, kayak merasa ah kayak mimpi nih, Allah jawab doa-doa saya," ucap Ayu Ting Ting. (mcr7/jpnn)