Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Band Ngambil Job Saat Lebaran, Giring: Gue Acungi Jempol

Jumat, 08 Juli 2016 – 04:29 WIB
Band Ngambil Job Saat Lebaran, Giring: Gue Acungi Jempol - JPNN.COM
Giring Nidji memilih untuk kumpul bersama keluarga dibanding ambil job saat Idul Fitri.

jpnn.com - GIRING Nidji, tak mengambil job di momen Lebaran kali ini. Pria 32 tahun ini sengaja mengosongkan jadwalnya saat Idul Fitri, khusus untuk berkumpul dengan keluarga.

Bapak dua anak ini tak ingin melewatkan momen berkumpul dengan keluarga besarnya, saat Idul Fitri.  

"Anak-anak Nidji nggak ada yang ambil job, khusus untuk keluarga aja waktunya," ujar Giring belum lama ini.

Dia pun mengaku salut, bila ada band yang mengambil pekerjaan saat momen Idul Fitri secara live.

"Kalau ada band ngambil job di Lebaran, gue acungi jempol, kalau sampai ada yang nyanyi top. Ya karena momen lebaran itu untuk keluarga, bukan untuk kerja. Itu menurut gue ya," tandas Giring. (chi/jpnn)

 

GIRING Nidji, tak mengambil job di momen Lebaran kali ini. Pria 32 tahun ini sengaja mengosongkan jadwalnya saat Idul Fitri, khusus untuk berkumpul

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News