Bayi Dibuang Itu Diberi Nama Muhammad Haidar Bhayangkara, Fitri Menangis Histeris
Rabu, 01 September 2021 – 22:27 WIB
“Saya meminta agar bayi itu dirawat baik- baik, seperti halnya saat dirawat anggota kami,” ucap Yacob.
Bayi itu sendiri kini dirawat keluarga orang tua laki-laki tersebut. Penyerahan bayi membuat semua orang terharu di Mapolsek Pulau Laut Utara, Senin (30/8) sore.
Baca Juga: Mencurigakan, Mobil Innova Tak Bertuan Diperiksa Polisi, Isinya Mengejutkan
Fitri dan Udin sendiri, kini harus mendekam di tahanan untuk menjalani proses hukum di Unit Perlindungan Perempuan dan Anak Satreskrim Polres Kotabaru. (mr-155/tri/ema/prokal.co)