Bea Cukai Optimalkan Layanan Melalui Asistensi Pelaku UMKM
Senin, 04 April 2022 – 20:52 WIB

Bea Cukai menggelar program Customs Goes to Village bertajuk Ekspor itu Mudah dan Sinergi Pemberdayaan UMKM Orientasi Ekspor. Foto: Humas Bea Cukai
Selanjutnya, sembilan produk olahan yang dipasarkan akan dikirim sampelnya ke Malaysia.
Keberhasilan Bea Cukai Gresik dalam menjembatani kegiatan ekspor UMKM disorot media nasional.
Salah satu produk ekspor yang diliput adalah jeruk nipis di Desa Kebonagung, Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik, Kamis (3/3).
“Kami berharap sinergi berlangsung secara masif dan berkelanjutan. Kolaborasi ini terbukti nyata dapat mendorong UMKM untuk melakukan ekspor,'' tandas Hatta.
Dengan demikian, perekonomian daerah meningkat dan pemulihan ekonomi nasional dapat tercapai. (mrk/jpnn)